Penjelasan Materi Lainnya
Pengertian Oogonium
Pengertian Oogonium adalah Alat perkembangbiakan yang menghasilkan gamet betina.
Pengertian Nukleoid
Pengertian Nukleoid adalah darah inti pada sitoplasma organism prokariot.
Pengertian Nukleokapsid
Pengertian Nukleokapsid adalah Gabungan antara asam nukleat dan selubung protein pada virus.
Pengertian Nematokis
Pengertian Nematokis adalah Kapsul penyengat pada sel knidosit di tentakel Colenterata.
Pengertian Niche (relung)
Pengertian Niche (relung) adalah Kekhasan fungsi suatu individu atau populasi dalam ekosistem.
0 comments:
Post a Comment